Apakah sumur bor mempengaruhi sumur gali?

SURYA Online, PONOROGO - Ratusan sumur milik warga yang tersebar di Desa Nambak dan Desa/Kecamatan Bungkal, serta Desa Turi, Kecamatan Jetis, Kabupaten Ponorogo sejak dua pekan ini, airnya menyusut. Bahkan beberapa diantaranya sudah ada yang kering.

Padahal selama ini, warga memanfaatkan air sumur tersebut untuk memasak, mandi dan mencuci. Akibatnya, warga yang sumurnya sudah kering harus rela antre di sumur tandon milik warga lainnya hingga malam hari. Padahal umumnya, jarak sumur tandon itu sekitar 500 meter dari rumah warga.

Warga menduga, mengeringnya air sumur ini karena banyaknya sumur bor yang digunakan warga, untuk mengairi lahan pertanian. Kedalaman sumur bor itu umumnya 60 meter, sedangkan sumur warga cuma 40 meter sehingga tidak kebagian air dari dalam tanah.

Boikem (40) warga Dusun Kudo, Desa/Kecamatan Bungkal mengaku, sejak tiga minggu terakhir ia terpaksa minta air dari sumur tandon tetangganya. Sumurnya sudah mengering, padahal ia sudah mengeruk agar lebih dalam tetap saja tidak mendapatkan air bersih.

"Saya terpaksa harus mencari air bersih dengan keliling ke rumah warga yang sumurnya masih mengeluarkan air. Namanya minta, tidak diberi banyak asal cukup untuk masak dan minun. Mandi urusan belakangan," paparnya sambil menggendong jurigen airnya.

Kelebihan Dan Kekurangan Sumur Bor Dan Sumur Gali

Kelebihan dan kekurangan sumur bor dan sumur gali air menjadi sebuah kebutuhan utama yang tidak bisa dipisahkan dari kehidupan manusia sebagai makhluk hidup, air memang menjadi kebutuhan utama yang paling komplek di rumah tangga mulai dari untuk minum, memasak, cuci dan kebutuhan lainnya. Hapir disetiap rumah memiliki sumber mata air di sekitar rumahnya entah milik sendiri ataupun milik umum yang dipakai bersama – sama. Anda akan selalu membutuhkan penggunaan air setiap saat karena memang air sebagai pemenuh kebutuhan yang sangat mendasar. Tak sedikit pula dari Anda yang saat ini belum memiliki sumber mata air pribadi pasti mempunyai rencana untuk membuat sumur yang dapat berfungsi dalam memenuhi kebutuhan air setiap harinya.

Lalu bagaimana cara memilih jenis sumur terbaik yang cocok diguanakan untuk daerah Anda ? pada setiap rumah sudah banyak yang menggunakan berbagai jenis sumur sebagai tempat untuk memenuhi kebutuhan air setiap harinya. Tak jarang pula dari mereka menggunakan 1 atau 2 buah sumur sekaligus. Dengan semakin banyakannya kebutuhan air saat ini dan pasokannya mulai berkurang, di kota – kota besar bahkan sudah banyak yang menggunakan air PDAM sebagai cara alternatif untuk memenuhi kebutuhan air bersih setiap harinya. Tak jarang juga pada setiap rumah juga menggunakan jenis tandon air untuk penyimpanan air dalam jumlah yang banyak, selain menjadi tempat penyimpanan air dalam jumlah yang banyak penggunaan tandon air ini juga bertujuan jika sewaktu – waktu ada pemadaman listrik maka produksi air tidak akan berhenti dan tetap dapat digunakan. Namun, bagaimana untuk mereka yang tak memiliki stok air yang banyak seperti penggunaan tandon tersebut? Salah satu cara yang dapat dilakuan untuk pemenuhan kebutuhan air tak lain adalah dengan membuat sendiri aliran air atau sumur sebagai alat pemancing yang mengambil air langsung dari sumbernya.

Memang diketahui telah banyak sekali jenis sumur yang mulai digunakan oleh masyarakat kita mulai dari penggunaan sumur bor, sumur gali,dan jenis sumur lainnya. Dari berbagai jenis sumur yang digunakan tersebut tetap memiliki fungsi yang sama yaitu untuk mengambil air langsung dari sumber mata airnya. Namun seringkali sumur yang Anda gunakan di rumah mengalami masalah misalnya saja seperti sumur kering, sumur yang tercampur dengan bahan material lainnya, sumur tua, ataupun masalah lainnya. Sumur bor dan sumur gali merupakan salah satu dari jenis sumur yang banyak digunakan di rumah-rumah masyarakat saat ini, tak jarang dari mereka yang lebih memilih ke 2 jenis sumur tersebut dengan beragam alasan. Keadaan geografis lokasi rumah seringkali juga menjadi alasan dalam pemilihan jenis sumur yang digunakan.

Misalnya saja untuk masyarakat yang berada di daerah dataran tinggi mereka kebanyakan akan memilih jenis sumur bor sebagai alternatif utama dalam mendapatkan pasokan air bersih. Meskipun keadaan permukaan tanah yang lebih tinggi dan juga mata air yang berada jauh di pusat permukaan tanah namun tak membuat mereka menyerah untuk membangun dan memiliki sumur pribadi meskipun biaya yang harus dikeluarkan relatif lebih tinggi. Untuk masyarakan yang berada di daratan sedang misalnya saja seperti desa, kota dan sebagainya alternatif penggunaan sumur gali atau sumur timba juga masih banyak menjadi pilihan masyarakatnya. Sebenarnya penggunaan jenis sumur, baik itu sumur bor atau sumur gali memiliki fungsi dan kegunaan yang sama saja. Sebagai pemenuhan pasokan air tentu kedua jenis sumur tersebut memiliki kelebihan dan kekurang yang seringkali menjadi pertimbangan bagi mereka yang ingin membengun sumur di sekitar rumah. Dari beberapa alasan yang sering menyebutkan mengenai penggunaaan sumur bor dan sumur gali, tentu sebelum Anda membangunnya ketahuilah dahulu apa saja yang menjadi kelebihan dan kekurangan sumur bor dan sumur gali.

Kelebihan Dan Kekurangan Sumur Bor

Setiap jenis sumur yang Anda gunakan tentu memiliki kelebihan dan juga kekurangan. Tak jarang dari kelebihan dan kekurangan tersebut sering digunakan sebagai patokan bagi mereka yang berencana akan membuat sumur, seperti halnya penggunaan sumur bor, sumur bor memang lebih banyak digunakan oleh masyarakat di jaman modern sekarang ini. Selain lebih praktis dan tak perlu susah payah dalam pengambilan air dari sumbernya. Penggunaan sumur bor juga lebih mengirit tempat contohnya sumur bor dapat diletakan pengeborannya didalam rumah, halaman rumah dan lainnya. Bagi masyarakat yang memiliki lahan sempit juga tidak menjadi masalah, karena penempatan sumur bor tidak terlalu banyak memakan lahan karena pembuatan sumur bor yang hanya di bor di bawah tanah dengan menggunakan alat bor yang dilengkapi dengan penggunaan pipa – pipa sesuai dengan panjang letak mata airnya. Penggunaan sumur bor ini dilengkapi dengan alat pompa air untuk menyedot air dari mata air ke atas. Untuk Anda yang ingin mengetahui kelebihan dan kekurangan sumur bor dalam pemenuhan pasokan air berikut penjelasannya.

Kelebihan sumur bor :

  1. Proses pembuatan sumur bor yang lebih cepat karena dikerjakan dengan bantuan mesin dan penggunaan tenaga yang lebih minimal sehingga tidak terlalu banyak orang yang mengerjakannya.
  2. Untuk penentuan ke dalaman sumber airnya sendiri juga lebih mudah karena semua prosesnya sudah menggunakan bantuan alat yang lebih canggih dan modern.
  3. Untuk tempat peletakkan pembuatan sumur bor sendiri juga tidak terlalu banyak memakan tempat karena penggunaan sumur bor akan memakan diameter yang lebih kecil dibanding dengan penggunaan sumur gali. Pemilik rumah bahkan dapat meletakkan pembuatan sumur bor di dalam rumah karena penggunaan diameter tanah yang tak terlalu luas.
  4. Salah satu kelebihan dari penggunaan sumur bor adalah tidak mudahnya terkena pencemaran yang ada di sekitarnya. Penggunaan pipa pvc dan juga di tambah dengan penggunaan pipa galvanis juga menambah keamanan tersendiri untuk sumur yang tidak akan mudah tercampur dengan bahan material lainnya.

Kekurangan sumur bor :

  1. Biaya lebih mahal karena pembuatannya yang dikerjaan dengan bantuan alat yang lebih canggih sekaligus penggunaan bahan lain seperti mesin pompa sanyo, pipa dan sebagainya membuat biaya pembuatan sumur bor lebih mahal jika dibanding dengan sumur gali.
  2. Penggunaan mesin pompa yang lebih mahal, pengeboran yang dilakukan pada jenis sumur bor memang dilakukan lebih dalam, sehingga untuk menaikkan debit air ke atas permukaan maka harus menggunakan mesin pompa jet pum dengan kualitas terbaik. Semakin tinggi pengeboran tanah yang dilakukan maka semakin besar pula tenaga yang akan dikeluarkan oleh mesin pompa tersebut. Maka dari tu penggunaan jenis pompa berkualitas akan menambah ketahanan dari sumur bor yang bisa Anda gunakan sebagai pemenuhan stok air untuk kebutuhan sehari-hari.
Kelebihan Dan Kekurangan Sumur Gali Atau Sumur Timba

Sumur gali memang saat ini mulai banyak ditinggalkan oleh beberapa masyarakat modern. Dengan berbagai alasannya, memang penggunaan sumur gali sudah sangat jarang sekali digunakan oleh beberapa masyarakat yang ada di kota besar. Namun, tak sedikit kita ketahui bahwa di desa masih banyak sekali penggunaan sumur gali ini sebagai sumber pemenuhan akan kebutuhan air. Alasan apa yang membuat sumur gali mulai ditinggalkan dan mulai beralih ke sumur bor? Namun mengapa masih banyak masyarakat yang lebih memilih penggunaan sumur gali dibanding sumur bor? Untuk menjawabnya inilah beberapa kelebihan dan kekurangan yang ada pada penggunaan jenis sumur gali:

Kelebihan sumur gali :

  1. Diameter lebih besar mungkin bagi sebagian orang sumur yang memiliki diameter yang besar dan luas sangat kurang praktis apalagi jika lahan yang dimiliki sempit. Namun sebenarnya bukan begitu. Ketahulah kelebihan dari sumur gali ini, dengan penggunaan diameter yang lebih luas maka secara otomatis debit air yang dihasilkan juga semakin besar. Oleh karena itu tidak perlu diadakan penggalian yang dalam untuk mendapatkan debit airnya. Cukup dengan kedalaman yang sedang maka debit air akan keluar.
  2. Jika ingin melakukan pendalaman sumur gali maka dapat dilakukan dengan lebih mudah. Dengan diameter yang lebih luas dan penggunaan beton maka penggalian sumur dapat dilakukan lebih mudah.
  3. Untuk pembuatan sumur gali sendiri biaya lebih terjangkau dibanding dengan pembuatan sumur bor. Anda bisa mempercayakan pembuatan sumur gali kepada ahlinya.

Kekurangan sumur gali :

  1. Diameter besar mungkin bagi sebagian orang diameter sumur bukan masalah yang besar terutama untuk mereka yang memiliki lahan luas. Namun seringkali menjadi persoalan tersendiri bagi mereka yang memiliki lahan yang lebih sempit, misalnya saja seperti di daerah perkotaan maka penggunaan jenis sumur gali kurang efektif dilakukan.
  2. Pencemaran lebih mudah berbeda dari sumur bor yang diletakkan di kedalaman yang lebih dalam sehingga tidak mudah mengalami pencemaran. Maka berbeda dengan jenis sumur gali, salah satu kekurangan dari jenis sumur gali atau sumur timba ini adalah sering sekali terjadi pencemaran air di dalamnya. Waktu hujan lebat saja sumber air akan tercampur dengan bahan material yang ada disekitarnya apalagi jika di dekat sumur gali terdapat tempat pembuangan tinja, peceren dan sebagainya maka akan lebih mudah tercemar airnya. Air akan lebih keruh, berbau, berwarna dan tidak jernih.
  3. Perawatan lebih mahal Jika dibanding dengan jenis sumur lainnya maka penggunaan sumur gali akan lebih mahal dari segi perawatannya. Misalnya saja yang sering menjadi alasannya adalah saat sumur mengalami kerusakan maka tentu Anda membutuhkan tukang ahli sumur yang dapat menyelesaikan permasalahan tersebut. Namun dengan dalil keselamatan sangat beresiko tinggi dan takut kejebur dan tidak bisa naik lagi maka biaya perawatan untuk sumur gali akan lebih mahal.

Itulah beberapa kelebihan dan kekurangan sumur bor dan sumur gali. Dari kelebihan dan kekurangan tersebut maka Anda jauh lebih bisa mempertimbangkan mau menggunakan sumur jenis yang mana.

Apakah sumur bor mempengaruhi sumur gali?

S7 tidak ada perubahan, ini berarti pengambilan air di sumur bor sama sekali tidak mempengaruhi air di sumur gali.

Apa kekurangan sumur bor?

Kekurangan Sumur Bor. Kekurangan yang paling penting dalam menggunakan sumur bor adalah sangat bergantung kepada sumber tenaga listrik. Apabila rumah Anda sedang mengalami mati listrik mata otomatis pompa air tidak akan bisa bekerja dan Anda tidak akan bisa mengambil air dari dalam tanah sama sekali.

Apa bedanya sumur bor dan sumur biasa?

Perbedaan sumur bor dan sumur gali secara mendasar adalah cara membuatnya terutama dalam penggunaan alat. Saat menggali sumur bor, maka orang menggunakan alat modern dan canggih untuk membuatnya. Sementara saat membuat sumur gali, orang akan memanfaatkan tenaga manusia ketimbang alat modern.

Berapa biaya membuat sumur gali?

Tarif jasa gali tambah kedalaman sumber air tarifnya sekitar Rp 800.000 hingga Rp 1 juta. Sedangkan untuk buat galian baru tarifnya Rp 250.000-Rp 400.000 per meter, tergantung dengan tingkat kesulitan.

Bagusan mana sumur bor Apa sumur gali?

Secara keamanan dan kebersihan, sumur bor lebih unggur daripada sumur gali. Ini karena sumur gali biasanya dibiarkan terbuka tanpa penutup di bagian atas. Akibatnya, air sumur lebih mudah tercemar oleh zat asing serta air hujan. Tidak hanya itu, ada risiko seseorang terjatuh ke dalamnya saat sedang mengambil air.

Apa dampak dari sumur bor?

Potensi bahaya dari sumur bor adalah, eksploitasi yang besar dari air tanah sehingga menimbulkan rongga besar di perut bumi. Rongga ini tercipta akibat berkurangnya air tanah lebih cepat dari pengisian kembali. Hingga hari ini, air masih menjadi masalah serius sebagain besar wilayah NTT, termasuk di sabu raijua.

Apa kelemahan sumur bor?

Kekurangan Sumur Bor. Kekurangan yang paling penting dalam menggunakan sumur bor adalah sangat bergantung kepada sumber tenaga listrik. Apabila rumah Anda sedang mengalami mati listrik mata otomatis pompa air tidak akan bisa bekerja dan Anda tidak akan bisa mengambil air dari dalam tanah sama sekali.

Apakah sumur bor dapat mempengaruhi cadangan air tanah?

Sumur bor memiliki dampak buruk bagi lingkungan, selain dapat merusak permukaan tanah, juga merusak siklus hidrologi, dan yang sering terjadi adalah habisnya cadangan air yang berguna untuk menyeimbangkan tekanan permukaan tanah dan berakibat terjadinya longsor dan amblas permukaan tanah.

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA