Bagaimana cara meredupkan cahaya di laptop?

BEBERAPA orang mungkin harus menaikan tingkat kecerahan monitor laptop atau komputer supaya dapat melihat lebih jelas. Namun, ada juga orang yang tidak suka jika layar monitornya terlalu terang. Pun terang atau tidaknya layar monitor bisa tergantung pada keadaan di ruang tersebut.

Ada beberapa cara yang bisa digunakan untuk mengatur kecerahan layar laptop atau komputer. Cara-cara tersebut bisa dilihat pada penjelasan berikut;

1. Langsung dari Monitor

PC Desktop biasanya memiliki tombol untuk mengatur kecerahan tersebut. Caranya sangat mudah, Anda hanya perlu tombol brightness, biasanya memiliki simbol seperti matahari, memencet hingga kecerahan sesuai dengan keperluan.

2. Menu Personalize pada Windows

a. Pergi ke halaman Windows utama
b. Klik kanan pada mouse
c. Klik personalize
d. Pilih display
e. Klik adjust brightness sesuai kebutuhan

Langkah-langkah tersebut biasanya dapat dilakukan untuk sistem operasi Windows 7 ke bawah.

Baca juga: Kreator Wajib Tahu! Ini Syarat Wajib Laptop untuk Video Editing

3. Klik Kanan pada Mouse (Windows 10&11)

a. Letakkan kursor pada halaman utama windows
b. Klik kanan
c. Klik display settings
d. Pada bagian brightness and color, klik change brightness

4. Kombinasi Tombol Windows + X

Pada keyboard, Anda dapat menekan windows dan huruf X secara bersamaan. Lalu klik mobility center atau windows mobility center. Kemudian, geser bagian display brightness untuk mengatur kecerahan layar.

5. Klik Fn + Simbol Kecerahan Layar pada Keyboard

Cara ini salah satu yang mudah, yaitu dengan menekan tombol Fn dan simbol brightness. Brightness disimbolkan seperti matahari yang redup atau yang terang.

JAKARTA, iNews.id - Cara mengatur kecerahan laptop sangat mudah. Anda bisa mengatur kecerahan tersebut dengan beberapa metode sederhana yang bisa diikuti.

Kecerahan monitor komputer bukan sesuatu yang begitu diperhatikan. Padahal kecerahan layar tersebut sangat penting untuk kesehatan mata pengguna komputer. 

Menyesuaikan pengaturan tampilan pada komputer baru adalah tugas dasar. Jika Anda mengalami ketegangan mata atau sakit kepala, kecerahan layar bisa menjadi penyebabnya. 

Sangat mudah untuk menyesuaikan level secara manual atau otomatis berdasarkan masa pakai baterai, rencana daya, atau cahaya sekitar. Berikut beberapa cara untuk mengatur kecerahan laptop sebagaimana dikutip dari Makeuseof, Selasa (26/1/2021).

1. Cara Mengatur Kecerahan Laptop Secara Manual

Tekan tombol Windows + I untuk membuka Pengaturan dan pergi ke Sistem> Tampilan. Di bawah Kecerahan dan warna, gunakan penggeser Ubah kecerahan. Ke kiri akan lebih redup, ke kanan lebih terang.

Jika penggeser tidak tersedia, itu salah satu dari dua hal. Jika Anda menggunakan monitor eksternal, gunakan tombol di atasnya untuk mengubah kecerahan. Jika tidak, Anda perlu memperbarui driver tampilan.

Untuk melakukan ini, tekan tombol Windows + X dan klik Device Manager. Perluas Display adapters dan kemudian klik kanan kartu grafis Anda. Klik Perbarui driver dan ikuti wizard.


2. Cara Mengatur Kecerahan Laptop Secara Otomatis untuk Masa Pakai Baterai

Menurunkan kecerahan dapat membantu mendapatkan lebih banyak daya dari baterai perangkat portabel Anda. Windows 10 memiliki fitur penghemat baterai yang secara otomatis dapat menurunkan kecerahan Anda saat diaktifkan.

Untuk mengaktifkan ini, tekan tombol Windows + I untuk membuka Pengaturan dan pergi ke Sistem> Baterai dan gulir ke bawah ke pengaturan Penghemat baterai.

Centang Hidupkan penghemat baterai secara otomatis jika baterai saya jatuh di bawah dan gunakan penggeser untuk menyesuaikan tingkat persentase baterai yang Anda inginkan agar fitur tersebut aktif.

Terakhir, centang Lower screen brightness saat berada dalam penghemat baterai. Tidak mungkin untuk mengatur tingkat kecerahan apa yang digunakan, tetapi mudah-mudahan, Microsoft akan menambahkannya di pembaruan Windows 10 di masa mendatang.

3. Secara Otomatis Mengubah Kecerahan untuk Power Plan

Anda dapat memiliki kecerahan yang berbeda tergantung pada apakah komputer sedang mengisi atau kehabisan baterai. Untuk menghemat baterai, setel tingkat kecerahan peredup saat tidak dicolokkan.

Untuk melakukan ini, tekan tombol Windows + R untuk membuka Jalankan, panel kontrol masukan, dan klik OK. Buka Perangkat Keras dan Suara> Opsi Daya dan klik Ubah pengaturan paket di sebelah paket yang Anda pilih.

Lihat slider Adjust plan brightness untuk mengatur level Baterai Aktif dan Terpasang. Setelah selesai, klik Simpan perubahan. Jika Anda menginginkan lebih banyak saran hemat daya, lihat panduan kami tentang cara mengoptimalkan baterai Windows 10.

Pancaran cahaya layar laptop Anda terlalu terang? Tidak perlu khawatir, Anda bisa meredupkan cahayanya dengan mudah. Silahkan coba panduan cara meredupkan layar laptop yang akan saya uraikan berikut ini.

Saya pernah ada di suatu titik belum tahu cara mengurangi cahaya laptop. Mau nyoba-nyoba nekan-nekan tombol di keyboard takut salah dan menimbulkan error. Akhirnya dibiarkan dulu apa adanya, padahal waktu itu cahaya dari layar laptop terang sekali sampai kurang enak ke mata.

Setelah tahu caranya, ternyata mudah sekali. Bahkan bisa dilakukan dengan sangat cepat. Kurang dari 3 detik kalau menggunakan keyboard. Dan bagi pengguna Windows saya juga akan menunjukkan cara pengaturan cahaya melalui pengaturan Windows sebagai alternatif.

Daftar Isi hide

  1. 1. Cara Meredupkan Layar Laptop Melalui Keyboard
  2. 2. Cara Meredupkan Layar Laptop Windows 10 Melalui Display Settings
  3. 3. Cara Meredupkan atau Mencerahkan Layar Laptop Windows 10 Melalui Action Center
  4. 4. Cara Mengatur Kecerahan Layar Laptop Windows 8

Sekarang silahkan coba dulu cara yang pertama berikut ini.

Cara Meredupkan Layar Laptop Melalui Keyboard

Cara tercepat untuk meredupkan layar laptop sesuai keinginan adalah melalui keyboard. Anda tinggal menekan salah satu tombol di keyboard atau kombinasi 2 tombol di keyboard.

Setiap merek laptop biasanya sudah menyediakan tombol untuk mengatur cahaya layar. Misalnya Laptop Lenovo yang saya gunakan, tombol untuk mengatur pencahayaan layar ada di tombol F11 dan F12.

Agar lebih jelas, silahkan lihat gambar berikut.

Untuk meredupkan layar saya tinggal menekan tombol F11 dan untuk mencerahkan menekan tombol F12.

Di laptop Acer yang pernah saya gunakan, tombol untuk mengatur cahaya laptop ada di tombol panah kiri dan kanan seperti gambar di bawah. Jadi agar layar redup saya harus menekan kombinasi tombol keyboard Fn+Panah kiri dan untuk mencerahkan Fn+Panah kanan.

Di laptop Asus lain lagi. Letak tombolnya ada di F5 dan F6. Jadi untuk meredupkan layar laptop, saya harus menekan tombol Fn+F5 dan untuk membuatnya lebih cerah tekan tombol Fn+F6. Agar lebih jelas lihat gambar di bawah ini.

Merek laptop lain atau merek yang saya contohkan di atas tapi dengan serie lain, mungkin tombol untuk mengatur pencahayaan tidak seperti yang saya contohkan di atas. Silahkan amati saja tombol F1 sampai F12 di laptop anda yang biasanya memiliki simbol cahaya. Bahkan beberapa merek laptop ada yang menempatkan tombol pengatur pencahayaan di tombol panah seperti laptop Acer di atas.

Kalau sudah ketemu, coba tekan tombol tersebut. Jika tidak berfungsi, coba kombinasikan dengan tombol Fn.

Jika di laptop Anda tidak meyediakan tombol untuk mengatur pencahayaan (kemungkinan laptop keluaran lama) atau ada tapi sudah tidak berfungsi tombolnya, maka silahkan ikuti panduan selanjutnya.

Cara Meredupkan Layar Laptop Windows 10 Melalui Display Settings

  1. Pada kotak pencarian taskbar yang ada di pojok kiri, ketikkan display settings. Kemudian langsung klik Open. Untuk contoh lihat gambar di bawah ini.

Untuk membuka kotak dialog Display Settings anda bisa juga melakukan klik kanan pada area desktop yang kosong, kemudian pilih Display Settings seperti gambar berikut.

  1. Pada kotak dialog Display Settings yang muncul, untuk meredupkan layar geser slider change brightness ke kiri dan untuk mencerahkan geser ke kanan. Agar lebih jelas, lihat yang saya beri kotak merah pada gambar berikut.

Cara Meredupkan atau Mencerahkan Layar Laptop Windows 10 Melalui Action Center

  1. Buka Action Center. Bisa dengan cara klik icon action center yang ada di pojok kanan bawah laptop.

  1. Klik Expand untuk memunculkan menu yang lainnya.

  1. Geser slider ke kiri untuk meredupkan layar laptop atau layar PC dan geser ke kanan untuk mencerahkan.

Cara Mengatur Kecerahan Layar Laptop Windows 8

Mengatur Tingkat Kecerahan Layar Laptop Windows 8 Melalui Screen Brightness.

  1. Klik icon baterai pada taskbar, kemudian klik Adjust screen brightness.

  1. Untuk meredupkan geser slider Screen brightness ke kiri dan untuk mencerahkan geser ke kanan.

Mengatur Pencahayaan Windows 8 Melalui Display Brightness.

  1. Masuk ke Control Panel.
  1. Pada bagian Hardware and Sound, klik Adjust commonly used mobility settings.
  1. Pada kotak dialog Windows Mobility Center, geser slider Display brightness ke kiri untuk meredupkan dan geser ke kanan untuk mencerahkan.

Bagaimana, mudah bukan?

Kalau sudah mencoba semua cara di atas tapi tidak berhasil, kemungkinan layar laptop atau layar komputer anda sudah bermasalah atau mungkin driver VGA nya gak pernah diupdate. Saya ada laptop jadul yang sudah dipakai hampir 10 tahun, kecerahan pada layar laptop sudah tidak bisa diatur. Diredupkan gak mau, dicerahkan juga gak mau.

Demikian cara mengatur pencahayaan layar laptop melalui keyboard dan pengaturan laptop Windows yang bisa saya bagikan. Silahkan langsung dicoba dan semoga bermanfaat.

Control apa untuk meredupkan cahaya laptop?

Berikut langkah meredupkan layar komputer lewat menu setting :.
Tekan tombol windows dan I di waktu yang sama..
Carilah menu system kemudian klik menu display..
Atur tingkat kecerahan layar pada kolom change brightness..
Sesuaikan tingkat kecerahan yang paling cocok dengan Anda..

Dimana letak pengaturan cahaya laptop?

Cara Mengatur Cahaya Laptop Melalui Display Settings.
Klik kanan pada halaman awal Windows 10, lalu pilih Display settings..
Akan muncul laman Display Windows 10..
Pada Brightness and color, geser slider ke kanan dan ke kiri untuk mengatur kecerahan laptop..

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA