10 ras anjing kerajaan teratas 2022

Selain itu, mantel mereka yang menawan benar-benar mencuri perhatian. Dan jika menurut Anda anjing mainan ini tidak menyukai melakukan terlalu banyak aktivitas, Anda justru akan menemukan hal yang sebaliknya. Mereka suka bermain ambil dan tangkap dan tidak sabar untuk berjalan-jalan dengan pemilik favorit mereka.

6. Maltese, ras anjing kecil yang berpenampilan aristokrat

Dengan bulu yang akan membuat iri setiap anjing yang berjalan di dekat mereka, Maltese adalah salah satu ras anjing tertua yang ada. Kelucuan mereka tetap bertahan setelah melewati ratusan tahun yang dibuktikan dengan banyaknya lukisan yang menampilkan mereka di samping tokoh-tokoh kerajaan. Meskipun lucu seperti mainan, suara mereka bisa cukup keras, jadi pelatihan sejak usia dini diperlukan jika Anda ingin menghindari gonggongan berlebihan di kemudian hari. Kabar baiknya, anjing-anjing kecil berambut putih ini sangat mudah dilatih dan senang menjadi teman keluarga.

7. Papillon, anjing menawan yang senang tetap memiliki tubuh kecil

Dengan telinga kupu-kupu yang luar biasa yang menginspirasi nama Prancis mereka, Papillon adalah anjing kecil energik yang suka berada bersama orang-orang. Anda akan sering menemukan mereka berpelukan di pangkuan Anda, tetapi mereka juga senang berlarian saat berjalan-jalan. Anak anjing ini telah memberikan kebahagian bagi banyak anggota keluarga kerajaan dengan kehadirannya selama berabad-abad, dengan banyak lukisan Renaisans yang menampilkan anjing kecil yang cantik ini di pangkuan bangsawan. Jadi jika Anda menginginkan ras anjing kecil yang benar-benar berasal dari kerajaan, Papillon yang menggemaskan mungkin cocok untuk Anda.

Beberapa hal yang perlu dipertimbangkan terkait kesehatan anjing kecil

Semua ras anjing memiliki beberapa risiko dan kekurangan, dan ras anjing kecil tidak terkecuali. Satu hal yang perlu diingat tentang anjing yang tetap memiliki tubuh kecil adalah mereka dapat menderita tempurung lutut yang dapat terlepas dari tempat normalnya untuk sementara. Anjing mainan juga memiliki metabolisme yang cepat, yang berarti mereka membakar energi dengan sangat cepat. Dan dalam hal memberi makan, pertimbangkan ukuran mungil mereka sebelum merencanakan menu mereka. Perut mereka yang kecil berarti mereka harus makan sedikit dan sering, sementara mulut mereka yang lebih kecil membutuhkan ukuran kibble yang sesuai.

Jika Anda suka mempelajari dunia ras anjing kecil, baca juga artikel ras anjing yang tenang dan malas kami.

10 ras anjing kerajaan teratas 2022
sumber: unsplash.com

Memiliki nama lengkap Pembroke Welsh Corgi, anjing ini merupakan tipe yang cukup populer pada kalangan penggemar anjing. Anak anjing Corgi kerap digemari karena keimutannya serta berbagai kelebihan yang mereka miliki, seperti cerdas dan kuat. Bila Anda sedang berencana atau baru saja memelihara anjing Corgi, artikel kali ini sangat cocok untuk Anda.

Contents

10 ras anjing kerajaan teratas 2022

  • 8 Fakta Menarik Anjing Corgi yang Manis
    • 1. Kecil Tapi Kuat dan Atletis
    • 2. Penuh Kasih Sayang
    • 3. Memiliki Beragam Warna Bulu
    • 4. Cerdas dan Sensitif
    • 5. Penggembala yang Baik
    • 6. Satpam Si Penjaga Rumah
    • 7. Setia dan Selalu Menemani
    • 8. Kesayangan Ratu Inggris

Yuk, ketahui lebih dalam tentang anjing Corgi. Berikut beragam fakta menarik yang harus Anda ketahui:

1. Kecil Tapi Kuat dan Atletis

10 ras anjing kerajaan teratas 2022
sumber: unsplash.com

Corgi ternyata merupakan anjing kecil yang lincah, lho. Tinggi mereka biasanya berkisar antara 25 hingga 30 centimeter. Perawakan yang kekar pada mereka membuatnya terlihat atletis dan tidak kalah dengan anjing besar lainnya. Selain itu, Corgi juga identik dengan kakinya yang pendek, tetapi cukup berotot. Hal inilah yang membuatnya menjadi anjing yang kuat.

2. Penuh Kasih Sayang

10 ras anjing kerajaan teratas 2022
sumber: unsplash.com

Bila Anda mencari anjing yang ramah, Corgi bisa menjadi pilihan yang tepat. Mereka mudah untuk diajak bergaul oleh manusia. Apalagi, kalau Anda memiliki anak-anak, Corgi bisa sangat mudah dekat dan bergaul dengan mereka.

3. Memiliki Beragam Warna Bulu

10 ras anjing kerajaan teratas 2022
sumber: unsplash.com

Tidak hanya satu, ternyata mereka memiliki berbagai macam warna bulu, lho. Mulai dari merah, sable, coklat kekuningan, hingga percampuran dengan warna putih yang kerap kali kita jumpai.

4. Cerdas dan Sensitif

10 ras anjing kerajaan teratas 2022
sumber: unsplash.com

Merupakan anjing keluarga, mereka sangat senang untuk diajak bermain, baik di dalam rumah atau mengajaknya berlari mengelilingi taman. Selain itu, kecerdasan dan kesensitifan mereka juga membuatnya menjadi sangat mudah untuk melatihnya.

5. Penggembala yang Baik

10 ras anjing kerajaan teratas 2022
sumber: unsplash.com

Corgi yang pintar juga ternyata mampu memindahkan ternak dengan mandiri. Keberanian yang mereka miliki, membuatnya menjadi anjing penggembala yang handal. Mereka kerap kali dibiarkan untuk menggembalakan domba, sapi, dan kuda.

6. Satpam Si Penjaga Rumah

10 ras anjing kerajaan teratas 2022
sumber: unsplash.com

Bila Anda sedang mencari anjing penjaga, Anda bisa mencoba memelihara Corgi. Mereka juga merupakan anjing penjaga yang waspada dan handal. Gonggongan, inderanya yang sensitif membuat mereka tidak kalah dengan anjing besar lainnya.

7. Setia dan Selalu Menemani

10 ras anjing kerajaan teratas 2022
sumber: unsplash.com

Untuk Anda yang kerap merasa kesepian, mereka bisa menjadi teman yang baik, lho. Namun, berhati-hatilah bila ingin meninggalkannya sendiri, mereka ternyata cukup mudah merasa khawatir dan panik. Sebaiknya tinggalkan mereka bersama orang lain saat Anda harus meninggalkan rumah dan tidak bisa membawanya.

8. Kesayangan Ratu Inggris

10 ras anjing kerajaan teratas 2022
sumber: crukew.com.au

Fakta menarik terakhir yang harus Anda ketahui, Ratu Elizabeth II ternyata juga pernah memelihara anjing Corgi. Mereka bahkan diperlakukan dengan sangat baik di kerajaan, dan memiliki kamar khusus.

Selain itu, Corgi peliharaan kesayangan ratu juga memiliki menu makan tersendiri yang disediakan khusus oleh koki kerajaan.

Nah, apakah Anda tertarik untuk memeliharanya? Yuk, lengkapi berbagai kebutuhan dan aksesoris anjing kesayangan Anda dengan beragam produk berkualitas di Ruparupa.

Tidak hanya itu, Anda juga bisa memperoleh berbagai produk dari kategori lainnya dengan promo dan potongan menarik. Berikut beberapa rekomendasi produk untuk anjing kesayangan Anda.

10 ras anjing kerajaan teratas 2022
Paws N Tail Mainan Anjing Tpr Bola Dengan Suara Rainbow – Dapat mengeluarkan suara, dan akan menjadi mainan yang menyenangkan untuk anjing kesayangan Anda. Anda bisa mendapatkannya di Ruparupa.
10 ras anjing kerajaan teratas 2022
Paws N Tail Tali Ikatan Badan Anjing – Dengan tali ikatan badan ini, Anda bisa memastikan anjing peliharaan tertopang dengan kuat. Ajang anjing keluar rumah dengan tali pengikat badan yang nyaman digunakan, dapatkan segera di Ruparupa.
10 ras anjing kerajaan teratas 2022
Ferplast Kandang Anjing Mini Vila – kandang dengan bentuk rumah yang cantik ini akan sangat mudah dibersihkan, dapatkan segera di Ruparupa.

Siapa anjing Pertama di dunia?

Hingga saat ini, para ahli percaya, Basenji adalah anjing tertua di dunia. Mereka diyakini berasal dari benua Afrika, dan digunakan untuk berburu.

Anjing apa yang paling mahal di dunia?

Apa Anjing Termahal? Dilansir dari USA Today, Sabtu (8/10/2022), Mastiff Tibet dianggap sebagai anjing termahal karena telah terjual ribuan bahkan jutaan.

Siapa anjing terpintar di dunia?

Ras anjing paling pintar dalam daftar tersebut adalah border collie. Satu contoh, Chaser, seekor anjing border collie dari South Carolina, AS mampu mengenali lebih dari 1.000 kata. Ras anjing ini dikembangbiakkan agar memiliki kecerdasan dan atletis untuk bertahan hidup di lingkungan yang berbahaya.

Anjing apa yang paling terkuat di dunia?

1. Rottweiler. Seperti banyak ras anjing, Rottweiler pada awalnya dibiakkan untuk menggiring hewan besar, menarik gerobak, dan berfungsi sebagai anjing penjaga.