Apa pesan yang termuat dalam bacaan tersebut Tema 9

Apa pesan yang termuat dalam bacaan tersebut Tema 9

Lomba kesenian antarsekolah menjadi salah satu cara untuk memupuk persatuan dan kesatuan antarpelajar. (piqsels)

adjar.id -Apakah Adjarian pernah mengikuti lomba atau kompetisi seni?

Selain menambah pengalaman, lomba seni juga memiliki manfaat lain, lo!

Salah satunya adalah mempererat persatuan, Adjarian.

Nah, dalam buku tematik kelas 5 SD tema 9 halaman 183-186 terdapat sebuah teks yang membahas tentangperlombaan.

Teks bacaan tersebut berjudul "Lomba Seni Mempererat Persatuan".

Teks tersebut menceritakankeikutsertaan SD Nusantara pada Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N).

Setelah membaca teksnya, kita diminta untuk menjawab beberapa soal di bagian selanjutnya.

Pertanyaan atau soal-soalnya ada di halaman 186-187.

Berikut ini pembahasannya. Simak, yuk!

1. Apakah arti kata audisi dan registrasi yang terdapat pada bacaan tersebut?

Jawaban:Arti kata audisi yang terdapat pada bacaan tersebut adalah pengujian atau tes yang dilakukan terhadap penyanyi, penari, dan sebagainya.

Sedangkan arti kata registrasi yang terdapat pada bacaan tersebut adalah pencatatan atau pendaftaran.

2. Apa tujuan panitia festival dan lomba seni menentukan lagu perjuangan sebagai lagu wajib?

Jawaban:Tujuan panitia festival dan lomba seni menentukan lagu perjuangan sebagai lagu wajib adalah untuk memberi apresiasi dan penghargaan kepada jasa para pahlawan yang telah gugur.

Selain itum juga untukmembangkitkan rasa nasionalisme dan kecintaan terhadap bangsa dan negara.

3. Sikap apa yang dilakukan siswa SD Nusantara yang menunjukkan persatuan dan kesatuan?

Jawaban:Sikap yang dilakukan siswa SD Nusantara yang menunjukkan persatuan dan kesatuan adalah saling meghormati dan toleransi.

Mereka menerapkan sikap kekompakkan dalam menunjukkan persatuan dan kesatuan, saling mengenal satu sama lain.

Selain itu, mereka juga bertanding dengan jiwa sportivitas yang tinggi tanpa ada niat menjatuhkan peserta lain.

4. Berasal dari mana lagu daerah yang dinyanyikan kelompok paduan suara SD Nusantara?

Jawaban: Lagu yang dinyanyikan kelompok paduan suara SD Nusantara adalah berjudul Suwe Ora Jamu yang berasal dari Jawa Tengah.

5. Apa pesan yang termuat dalam bacaan tersebut?

Jawaban: Lomba kesenian antar sekolah ini akan menjadi salah satu cara atau media yang tepat untuk memupuk persatuan dan kesatuan antarpelajar.

Selain itu, berkesenian yang sarat nilai nasionalisme dan cinta Tanah Air bisa menjadi media yang tepat untuk menumbuhkan kesadaran berbangsa dan bernegara.

Bacaan tersebut juga mengajarkan kita jika usaha tidak akan pernah mengkhianati hasil.

Jika kita memang bersungguh-sungguh dalam mengusahakan sesuatu, maka cepat atau lambat pasti akan terjadi.

Nah, itulah pembahasan soal pada bukutematik kelas 5 SD tema 9 tentangteks bacaan berjudul "Lomba Seni Mempererat Persatuan".

Jangan lupa tonton video ini, ya!

Niken Bestari Sabtu, 7 Mei 2022 | 08:00 WIB

Apa pesan yang termuat dalam bacaan tersebut Tema 9

Cari jawaban kegiatan berbasis literasi Lomba Seni Mempererat Persatuan. (Foto oleh Yan Krukov dari Pexels)

Bobo.id - Pada buku tematik kelas 5 tema 9 halaman 183, teman-teman akan menemukan bacaan teks 'Lomba Seni Mempererat Persatuan'.

Kegiatan ini adalah latihan berbasis literasi yang bisa untuk dibuat teman-teman latihan.

Teks 'Lomba Seni Mempererat Persatuan' ini menceritakan mengenai festival dan lomba seni siswa nasional (FSL2N) Kabupaten Siliwangi.

Setelah membaca teks pada buku tersebut, bukalah halaman 186.

Di sana, teman-teman akan menemukan contoh soal berkaitan dengan teks 'Lomba Seni Mempererat Persatuan'

Yuk, kita bahas bersama-sama!

1. Apakah arti kata audisi dan registrasi yang terdapat pada bacaan tersebut?

Jawaban: arti kata Audisi adalah pengujian atau tes yang dilakukan terhadap penyanyi, penari, dan sebagainya.

Sedangkan kata registrasi adalah pencatatan; pendaftaran.

Baca Juga: Contoh Soal Tentang Kerukunan Hidup, Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 9

2. Apa tujuan panitia festival dan lomba seni menentukan lagu perjuangan sebagai lagu wajib?

Jawaban: Panitia menentukan lagu perjuangan sebagai lagu wajib untuk meningkatkan rasa cinta tanah air. Selain itu, lagu wajib juga dapat mempererat ikatan kesatuan dan persatuan bangsa.


Page 2


Page 3

Apa pesan yang termuat dalam bacaan tersebut Tema 9

Foto oleh Yan Krukov dari Pexels

Cari jawaban kegiatan berbasis literasi Lomba Seni Mempererat Persatuan.

Bobo.id - Pada buku tematik kelas 5 tema 9 halaman 183, teman-teman akan menemukan bacaan teks 'Lomba Seni Mempererat Persatuan'.

Kegiatan ini adalah latihan berbasis literasi yang bisa untuk dibuat teman-teman latihan.

Teks 'Lomba Seni Mempererat Persatuan' ini menceritakan mengenai festival dan lomba seni siswa nasional (FSL2N) Kabupaten Siliwangi.

Setelah membaca teks pada buku tersebut, bukalah halaman 186.

Di sana, teman-teman akan menemukan contoh soal berkaitan dengan teks 'Lomba Seni Mempererat Persatuan'

Yuk, kita bahas bersama-sama!

1. Apakah arti kata audisi dan registrasi yang terdapat pada bacaan tersebut?

Jawaban: arti kata Audisi adalah pengujian atau tes yang dilakukan terhadap penyanyi, penari, dan sebagainya.

Sedangkan kata registrasi adalah pencatatan; pendaftaran.

Baca Juga: Contoh Soal Tentang Kerukunan Hidup, Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 9

2. Apa tujuan panitia festival dan lomba seni menentukan lagu perjuangan sebagai lagu wajib?

Jawaban: Panitia menentukan lagu perjuangan sebagai lagu wajib untuk meningkatkan rasa cinta tanah air. Selain itu, lagu wajib juga dapat mempererat ikatan kesatuan dan persatuan bangsa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Apa pesan yang termuat dalam bacaan tersebut Tema 9

Ilustrasi kunci jawaban. /Pexels/fotografierende

PORTAL JEMBER - Benda-Benda di Sekitar Kita adalah judul dari tema 9 Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2017 untuk kelas 5 SD/MI.

Dalam artikel ini, kita akan membahas kunci jawaban halaman 186-187 Tema 9 tentang kegiatan berbasis literasi Kelas 5 SD dan MI.

Adapun pertanyaan ataupun perintah yang akan dijawab melalui artikel ini adalah "Apa pesan yang termuat dalam bacaan Lomba Seni Mempererat Persatuan tersebut?"

Baca Juga: Bagaimana Akibatnya Jika Tidak Terjadi Kerukunan Hidup? Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 5 SD dan MI Halaman 176

Sebelum membaca kunci jawaban ini, ada baiknya adik-adik berusaha untuk menjawabnya sendiri terlebih dahulu.

Sebab, sejatinya kunci jawaban ini hanyalah sebagai pemandu adik-adik untuk bisa mengeksplor lebih dalam pertanyaan-pertanyaan yang ada, dan menjawabnya dengan jawaban sendiri.

Selain itu, kunci jawaban ini juga bisa dijadikan panduan dan pembanding bagi orang tua untuk memeriksa jawaban anaknya.

Baca Juga: Apakah yang Dimaksud dengan Kerukunan Hidup? Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 5 SD dan MI Halaman 177

Dikutip PORTAL JEMBER dari alumnus Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jambi, Ahmad Fauzan, S.Pd., berikut adalah kunci jawaban Buku Tematik Kelas 5 SD dan MI Tema 9 tentang kegiatan berbasis literasi halaman 186-187.

Apa pesan yang termuat dalam bacaan tersebut Tema 9

Ilustrasi pesan yang termuat dalam bacaan Lomba Seni Mempererat Persatuan. /pexels.com/artem beliaikin.

PortalJember.com - Artikel ini akan membahas kunci jawaban Tema 9 kelas 5 SD MI halaman 187 tentang Lomba Seni Mempererat Persatuan.

Artikel ini disusun untuk membantu adik-adik SD MI dalam mengikuti pembelajaran dari rumah selama masa pandemi Covid-19.

Pada pembahasan ini, kita akan belajar tentang kunci jawaban Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Kelas 5 SD MI Tema 9 Kegiatan Berbasis Literasi Edisi Revisi 2017 Terbitan Kemendikbud.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 SD MI Halaman 1, 3, 4, dan 6 Subtema 1, Manusia dan Lingkungan

Sebelum membaca kunci jawaban, alangkah baiknya jika Adik-adik mengerjakan soal di halaman 187 terlebih dahulu.

Jika mengalami kesulitan, Adik-adik bisa meminta bantuan kepada kakak, ibu, atau ayah.

Dilansir PortalJember.com dari alumni Fakultas Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jember, Lovi Dinar Mawastiasa, S.Pd., berikut ini adalah kunci jawaban Tema 9 kelas 5 SD MI Kegiatan Berbasis Literasi halaman 187.

Baca Juga: Tentukan Ide Pokok dari Masing-masing Paragraf Bacaan di Atas, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 SD MI Halaman 83

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut.