Apa yang dimaksud dengan holtikultura

SIGERMEDIA.COM – Apa Itu Hortikultura, Ini Pengertian, Jenis, Contoh. Hortikultura adalah salah satu teknik dalam pembudidayaan suatu tanaman dari mulai pembenihan, pembibitan, kultur jaringan hingga ke tahap produksi.

Jadi pengertian hortikultura lebih tepatnya merupakan bagian dari cabang ilmu pertanian yang tidak hanya mencakup budidaya dalam perkebunan melainkan keseluruhan dari mulai awal menyiapkan benih/bibit hingga mengidentifikasi permasalahan seperti hama tanaman serta pendistribusian hasil produksi.

Sebagai bahan referensi, SIGERMEDIA.COM mengutip arti Hortikultura dari Wikipedia.org yakni Hortikultura berasal dari bahasa Latin hortus dan cultura/colere, dan dapat diartikan sebagai budidaya tanaman kebun.

Kemudian hortikultura digunakan secara lebih luas bukan hanya untuk budidaya di kebun. Istilah hortikultura digunakan pada jenis’Teks tebal’ tanaman yang dibudidayakan.

Menurut situs Britannica, hortikultura ialah cabang ilmu yang membahas perihal pertanian yang meliputi tanaman buah, sayur, dan tanaman hias. Kata hortikultra berasal dari bahasa latin yakni hortus yang diartikan sebagai taman dan colere yang artinya untuk menumbuhkan.

Apa yang dimaksud dengan holtikultura
Hortikultura adalah

Makna hortikultura secara luas mencakup keseluruhan dari pembahasan mengenai pengelolaan taman, akan tetapi penggunaannya biasa menjurus pada produksi komersial intensif.

leh karenanya, sifat dari hortikultura sendiri akan berbeda antara skala berkebun di rumah dan pertanian di lapangan. Kendati ilmu yang diaplikasikan akan sama. Tertarik untuk membudidayakan tanaman hortikultura dari sekarang?

Pengertian Hortikultura Menurut Para Ahli

Adapun definisi hortikultura menurut ahli, antara lain;

– Perhorti, Hortikultura adalah gabungan ilmu, seni, serta teknologi dalam mengelola tanaman sayuran, buah,ornamen, bumbu-bumbu serta tanaman obat obatan.

Oleh karena itu, pengertian hortikultura yang telah dianut kini lebih luas cakupannya, yaitu mencakup budidaya tanaman, sayuran, buah-buahan, serta berbagai jenis tanaman hias sampai kepada elemen elemen lain yang tidak tergolong organism hidup.

– Zulkarnain (2010), Definisi hortikultura adalah disiplin pengetahuan dalam arti pertanian yang memiliki spesifikasi kajaian terhadap adanya proses pembelajaran tentang budidaya sayuran, buah-buahan, bunga-bungaan, dan tanamanan hias sehingga hal ini menyebabnya objeknya dikenal dengan horticulturist.

Jenis Tanaman Hortikultura

Untuk mengetahui lebih jelas, tanaman hortikultura ini terbagi menjadi 4 kelompok berbeda seperti di bawah ini.

– Tanaman Hortikultura buah-buahan

Jenis tanaman buah-buahan dapat dikategorikan sebagai arti tumbuhan yang dapat menghasilkan buah yang juga dapat dikonsumsi oleh manusia.

Manfaat tanaman buah ini penting bagi kehidupan manusia karena dapat mengandung berbagai vitamin serta mineral yang dapat jadi tidak ditemukan di jenis makanan lainnya.

– Tanaman Hortikultura sayur

Tanaman sayur dibutuhkan oleh setiap masyarakat untuk dapat dikonsumsi sehari-hari menemani nasi yaitu sebagai makanan pokok. Kebutuhan akan sayur mayur juga semakin meningkat seiring dengan pertambahan jumlah penduduk.

Karena itu tentu saja bisa dibayangkan, apabila berapa banyak sayuran yang perlu dipanen setiap hari untuk dapat mencukupi kebutuhan masyarakat.

– Tanaman Hortikultura hias

Meskipun kebutuhannya tidak sebesar kebutuhan pada tanaman sayur, tetapi pada arti tanaman hias juga penting bagi kehidupan masyarakat.

Adanya tanaman hias, maka suatu nilai keindahan lingkungan juga akan meningkat. Tentu saja dengan lingkungan yang semakin indah, maka suatu tingkat kebahagiaan masyarakat juga akan meningkat.

Budidaya Tanaman Kebun.

Hortikultura meliputi Pembenihan, Pembibitan, Kultur Jaringan, Produksi, Hama Penyakit, Panen, Pengemasan dan Distribusi. Atau dapat di simpulkan bahwa Hortikultura merupakan salah satu metode budidaya pertanian modern. Tanaman Hortikultura ini merupakan cabang dari Agronomi. Namun yang membedakan adalah bahwa hortikultura hanya fokus pada budidaya tanaman, seperti Buah – Buahan, Tanaman Sayuran, Tanaman Bunga dan Bio Farmaka.

Jenis Tanaman Hortikultura  :

  1. Tanaman Buah (Pomologi / Fruti Kultur).

Jenis tanaman buah – buahan yang pertama adalah tanaman buah – buahan, merupakan jenis tanaman yang dapat menghasilkan buah. Kita semua pasti tau dan dapat membedakan mana tanaman buah dan mana yang bukan tanaman buah. Tanaman buah biasanya disebut sebagai tanaman musiman. Jadi tanaman buah akan berbuah pada saat musim buah tertentu. Ada jenis tanaman buah yang hanya berbuah satu kali dalam masa tanam dan ada juga yang berbuah berkali – kali selama di tanam, ( Seperti Pisang), Tanaman buah musiman (Rambutan).

  1. Tanaman Sayur (Oleri Kultura).

Jenis tanaman ini dapat kita jumpai di sekitar lingkungan dalam pekarangan rumah. Sayuran merupakan tanaman yang dapat di budidayakan setiap saat tanpa melihat musim.

Ada 2 jenis tanaman sayuran yang perlu kita pahami.

Yang pertama adalah tanaman sayuran tahunan atau bisa di panen selama tanaman itu hidup, ( Seperti Petai, Jengkol, Melinjo, Ubi ( Singkong, dll ).

Yang kedua tanaman sayuran musiman.

( Seperti Kangkung, Bayam, Wortel, Kacang Panjang, dll ).

  1. Tanaman Bunga ( Fori Kultura ).

Jenis tanaman bunga biasa digunakan sebagai tanaman hias. Tanaman hias ini juga bermacam jenisnya, ada yang di tanam didalam pot, dan ada juga yang ditanam dengan cara menanam langsung di taman. ( Melati, Anggrek, Kenanga, Kamboja, dll ).

Tanaman bunga ini termasuk dalam jenis tanaman hortikultura yang berfungsi sebagai penambah nilai estetika, dalam suatu taman atau ruangan.

  1. Tanaman Obat (Biofarmaka).

Jenis tanaman hortikultura yang terakhir adalah tanaman obat ( Biofarmaka) atau bisa juga disebut sebagai tanaman rempah. Tanaman obat ini sangat banyak manfaatnya dan sudah lama digunakan oleh masyarakat sebagai bahan pembuat obat – obatan dan bisa juga digunakan sebagai bahan tambahan pada bumbu masakan. ( Contoh : Jahe, Lengkuas, Temulawak, Kayu Manis ).

Jadi definisi hortikultura secara lengkap adalah membudidayakan tanaman di kebun. Konsep ini berbeda dengan Agronomi, yang merupakan membudidayakan tanaman di lapangan.

Budidaya di kebun bersifat lebih intensif, padat modal dan tenaga kerja. Namun hortikultura akan mengjasilkan pengembalian, apakah berupa keuntungan ekonomi atau kesenangan pribadi, yang sesuai dengan usaha yanh intensif tersebut.

Praktek hortikultura merupakan tradisi yang telah berkembang sejak sangat lama. Hortikultura merupakan perpaduan antara ilmu teknologi dan ekonomi.

Suatu spesies yang sama bisa tergolong menjadi komoditas hortikultura atau agronomi.

Contoh : Jagung ( Zea Mays ). Jagung yang dipanen muda untuk sayuran (Baby Corn) atau sebagai jagung manis rebus (Sweet Corn) adalah komoditas hortikultura, tetapi jagung yang di panen tua untuk makanan pokok, tepung maizena atau makanan ternak adalah tanaman agronomi. Jagung tersebut walau sama spesiesnya, tetapi produksi dan pemanfaatanya hasilnya sangat berbeda.

Demikian pula kelapa, kalau di panen muda untuk es kelapa, buah ini termasuk hortikultura, tetapi kalau dipanen tua untuk santan atau produksi minyak, dia menjadi komoditas agronomi.

Klasifikasi Bibit Hortikultura.

Budaya masyarakat juga mempengaruhi penggolongan tanaman dan bibit pohon. Sebagai contoh : Kentang di Indonesia adalah bibit tanaman hortikultura, tetapi di Amerika Serikat termasuk tanaman agronomi. Ubi Jalar di Indonesia adalah tanaman agronomi, tetapi di Jepang tanaman hortikultura.

Macam – Macam Tanaman Hortikultura.

Secara umum mempunyai ciri – ciri sebagai berikut :

  • Lebih cepat mengalami pembusukan dan tidak tahan lama.
  • Memerlukan tempat yang luas.
  • Wilayah tanamnya spesifik di daerah tertentu, biasanya menonjol menghasilkan buah tertentu.
  • Masa panenya musiman, tidak sepanjang tahun.
  • Naik turun harganya tidak stabil, tergantung langka dan tidaknya hasil panen.

Tanaman Sayuran :

  1. Sayuran Musiman ( Bayam, Kubis, Kangkung, Wortel, Bawang Puitih, Bawang Merah, Kentang, Bawang Daun, Kembang Kol, Sawi, Lobak, Cabe Besar, Cabe Merah, Cabe Rawit, Kacang Merah, Kacang Panjang, Tomat, Jamur, Paprika, Buncis, Terong, Labu Siam dan Ketimun.
  2. Sayuran Tahunan.

Dapat tumbuh sepanjang tahun tanpa henti ( Petai, Jengkol, dan Melinjo ).

Tanaman Buah.

  1. Buah musiman.

(Semangka, Melon, Blewah dan Stroberi)

  1. Buah Tahunan.

( Pisang, Nanas, Salak, Jambu Air, Durian, Apel, Alpukat, Jeruk, Anggur, Markisa, Nangka, Sirsak, Belimbing, Sawo, Jambu Biji, Pepaya, Duku, Sukun, Langsat, Kokosan, Manggis, Rambutan dan Mangga.

Agronomi : Teknik Pengelolaan Tanaman Pertanian serta lingkungan untuk memperoleh produksi yang maksimal, dan produksi harus berorientasi pada pasar.

Kultur Jaringan : Suatu Metode untuk mengisolasi bagian dari tanaman, seperti sekelompok sel atau jaringan yang di tumbuhkan dengan kondisi aseptik, sehingga bagian tanaman tersebut dapat memperbanyak diri tumbuh menjadi tanaman lengkap kembali.

Apakah yang dimaksud holtikultura?

Hortikultura merupakan gabungan bahasa Latin, hortus yang mengandung arti kebun dan culture yang berarti bercocok tanam. Hortikultura bisa didefinisikan sebagai cara budidaya tanaman yang dilakukan di kebun dan halaman rumah.

Apa yang dimaksud dengan hortikultura berikan contohnya?

Secara sederhana, istilah ini dapat diartikan sebagai metode budidaya tanaman kebun. Yang dimaksud tanaman kebun ialah tanaman siap konsumsi seperti wortel, sawi, kol, kentang, atau jenis sayuran lainnya. Selain sayuran, produk hortikultura juga meliputi tanaman buah, hias, serta obat-obatan.

Apa yang dimaksud dengan hortikultura brainly?

Hortikultura adalah cabang pertanian tanaman yang berurusan dengan tanaman taman, umumnya buah-buahan, sayuran, dan tanaman hias. Kata ini berasal dari bahasa Latin hortus, "taman," dan Colere, "untuk menumbuhkan."

Apa yang dimaksud dengan sayuran dan hortikultura?

Hortikultura merupakan cabang ilmu biologi yang mempelajari tentang budidaya sayuran, buah-buahan hingga tanaman hias dan tanaman obat-obatan. Istilah hortikultura berasal dari bahasa latin yaitu hortus yang berarti kebun dan colere yang artinya budidaya.