Apakah pt antam membuka lowongan kerja

Lowongan Kerja Besar-besaran di BUMN Tambang PT Antam hingga PT Freeport Indonesia, Daftar di Sini

Perusahaan BUMN Tambang atau Mining Industry Indonesia (MIND ID) sedang membuka lowongan kerja besar-besaran terbaru Juni 2022.

Kamis, 2 Juni 2022 12:21

TRIBUNJABAR.ID - Para pencari kerja yang minat bekerja di BUMN Pertambangan, ada kabar gembira.

Saat ini, perusahaan BUMN Tambang atau Mining Industry Indonesia (MIND ID) sedang membuka lowongan kerja besar-besaran terbaru Juni 2022.

Tentu ini menjadi kesempatan emas bagi Anda yang ingin bekerja di perusahaan BUMN Tambang ternama.

Beberapa BUMN Tambang atau Mining Industry Indonesia meliputi:

- PT Antam

- PT Bukit Asam

- PT Inalum

- PT Timah

- PT Freeport Indonesia

Baca juga: Lowongan Kerja BUMN Terbaru di PT Brantas Abipraya untuk Lulusan SMA/SMK hingga S1, Daftar di Sini

Bagi Anda yang minat, berikut simak persyaratannya:

Persyaratan:

* Warga Negara Indonesia

* Memiliki keselarasan budaya dengan AKHLAK, Noble Purpose, nilai-nilai dan perilaku utama MIND ID

* Memiliki minimum pendidikan lulusan S1 dari universitas terkemuka di jurusan apa pun

LiputanKendalTerkini.com - Lowongan Kerja terbaru bulan September 2022 kali ini datang dari PT Antam Resourcindo.

PT Antam Resourcindo merupakan anak perusahaan dari PT ANTAM Tbk, adalah perusahaan jasa pertambangan yang sedang berkembang yang memberikan layanan bagi industri pertambangan dengan pertumbuhan pesat.

Saat ini PT Antam Resourcindo sedang membuka lowongan kerja untuk menempati posisi sebagai berikut :

 Baca Juga: Resmi Naik! Presiden Jokowi Umumkan Harga Terbaru BBM Berlaku Mulai 3 September 2022 Pukul 14.30

  1. Geologist

          Persyaratan :

  • Pendidikan minimal S1 Teknik Geologi
  • Maksimum Usia 30 Tahun
  • Lebih disukai memiliki pengalaman minimal 2 tahun di bidangnya
  • Memiliki kemampuan membuat rencana program kegiatan eksplorasi, termasuk anggaran biaya dan realisasinya
  • Mempunyai kemampuan analisa yang baik, memiliki motivasi yang tinggi serta mempunyai kemampuan berkomunikasi yang baik
  • Dapat bekerja secara mandiri maupun bersama dengan tim
  • Lebih disukai memiliki sertifikasi minimal POP (Pengawas Operasional Pertama)
  • Dapat mengoperasikan software mining (Surpac, Autocad, Minescape, Minex dan lainnya)
  • Bersedia ditempatkan di site project dan menjalani pola kerja roster

 Baca Juga: SAH! Presiden Jokowi Akhirnya Umumkan Kenaikan BBM Bersubsidi Pertalite Menjadi 10.000 per Liter

  1. Mine Engineer

          Persyaratan :

  • Pendidikan minimal S1 Pertambangan
  • Maksimum Usia 30 Tahun
  • Lebih disukai memiliki pengalaman minimal 2 tahun dalam industri pertambangan
  • Mempunyai kemampuan analisa yang baik, memiliki motivasi yang tinggi serta mempunyai kemampuan berkomunikasi yang baik
  • Dapat bekerja secara mandiri maupun dengan tim
  • Lebih disukai memiliki Sertifikasi minimal POP (Pengawas Operasional Pertama)
  • Dapat mengoperasikan software mining (Surpac, Autocad, Minescape, Minex dan lainnya)
  • Bersedia ditempatkan di site project dan menjalani pola kerja roster

 Baca Juga: Presiden Jokowi Bantah Kabar Harga BBM Pertalite dan Pertamax Naik Mulai 1 September 2022

Cara Daftar :

Editor: Annisa Rhea Salsabila

Tags

Terkini

We are searching for a motivated Lowongan Kerja Staff PT ANTAM TBK Terbaru to join our incredible team at PT Aneka Tambang Tbk (ANTAM) in Surabaya.
Growing your career as a Full Time Lowongan Kerja Staff PT ANTAM TBK Terbaru is a great opportunity to develop productive skills.
If you are strong in creativity, cooperation and have the right personality for the job, then apply for the position of Lowongan Kerja Staff PT ANTAM TBK Terbaru at PT Aneka Tambang Tbk (ANTAM) today!

PT Aneka Tambang Tbk (ANTAM)merupakan salah satu perusahaan BUMN yang bergerak dalam bidang pertambangan yang terdiversifikasi dan terintegrasi secara vertikal yang berorientasi ekspor. sebagai salah satu badan usaha milik Negara pada tahun 1968 melalui merjer beberapa perusahaan pertambangan nasional yang memproduksi komoditas tunggal. Untuk mendukung pendanaan proyek ekspansi feronikel, pada tahun 1997 perusahaan menawarkan 35% sahamnya ke publik dan mencatatkannya di Bursa Efek Indonesia. Pada tahun 1999, perusahaan mencatatkan sahamnya di Australia dengan status foreign exempt entity dan pada tahun 2002 status ini ditingkatkan menjadi ASX Listing yang memiliki ketentuan lebih ketat. PT ANTAM merupakan perusahaan pertambangan memiliki wilayah operasi di seluruh Indonesia.

PT Aneka Tambang Tbk (ANTAM) melalui program rekrutmennya saat ini membuka lowongan kerja terbaru untuk mencari calon – calon tenaga kerja yang siap diterjunkan ke setiap lini atau divisi kerja dalam perusahaan yang sedang membutuhkannya saat ini. Dengan diadakannya rekrutmen atau lowongan kerja ini perusahaan berusaha mencari individu yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan tentunya sesuai juga dengan minat dan harapan dari para pencari kerja karena dengan adanya hubungan yang baik antara tenaga kerja dan perusahaan akan tercipta suasana kondusif di lingkungan perusahaan. Adapun dibawah ini adalah jabatan yang tersedia pada peluang kerja kali ini yang dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.

Lowongan Kerja BUMN PT Aneka Tambang Tbk (ANTAM)

Posisi Yang di Butuhkan :

  • Staff Administrasi
  • Supervisor
  • Receptionist
  • Staff Accounting/Keuangan
  • Staff Hrd
  • Marketing
  • Production Staff
  • Kepala Cabang Staff
  • Senior Development Geologist
  • Senior Data Management Engineer
  • Operator Produksi
  • Purchasing Officer

Persyaratan Umum :

  • Pria/Wanita Usia 20 – 45 Th,
  • Pendidikan/Lulusan SMK,D1 D3 & S1 S2 Sederajat (Semua Jurusan)
  • Pengalaman kerja 1 sampai 2 tahun
  • Jujur, Disiplin dan Bertanggung jawab,
  • Sehat jasmani dan Rohani, Boleh berjilbab/Berkacamata
  • Menginput data secara manual dan computer Min.Ms – Office + Internet
  • Mampu berbahasa Inggris baik secara lisan dan tulisan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Ditempatkan di wilayah kerja PT.ANTAM PERSERO

Persyaratan Berkas Lamaran :

  • Surat lamaran
  • Curriculum vitae
  • Kartu Identitas (KTP atau SIM)
  • Sertifikat pendidikan
  • Transkrip akademik
  • Sertifikat terkait
  • Foto ukuran 4×6

Cara Pendaftaran :

Apabila anda sudah memenuhi kualifikasi diatas dan berminat bekerja di PT Antam, silahkan Apply CV lamaran terbaru anda melalui link alamat web berikut :

  • Link Pendaftaran : /  bit.ly/corsecantam
  • Hanya pencaker yang melakukan pendaftaran melalui web rekrutmen dan memenuhi kualifikasi saja yang akan diproses lebih lanjut
  • Proses seleksi dan hasil keputusan rekrutmen merupakan kewenangan manajemen PT ANTAM Tbk
  • Proses seleksi ini dilaksanakan secara terbuka

Bagi calon karyawan yang memenuhi persyaratan akan di komfirmasikan dari perusahaan melalui sms/via Email.

ATTENTION !!!

  • Hanya yang sesuai kreteria diatas yang akan dipanggil untuk interview
  • Jadwal interview akan dikonfirmasi via email, telp atau sms.
  • Bagi yang di panggil interview 100 % sudah pasti diterima bekerja.
  • Non Yayasan,Mlm,dan Outsourching
  • Dan Untuk yang baru lulus ijazah bisa menyusul dapat dengan melampirkan SKL(Surat Ket. Lulus / KTP)

Diclaimer : Melamar Pekerjaan di disnakertrans.com tidak dipungut biaya

Company Benefits:
● Excellent benefits
● Advancement opportunities
● Advantageous package

Berapa gaji di PT ANTAM?

Rata-rata gaji bulanan dari PT ANTAM berkisar dari kira-kira Rp7.115.125 per bulan untuk Staf Hr/Personalia hingga Rp21.000.000 per bulan untuk Staf Teknisi. Info gaji berasal dari 60 poin data yang dikumpulkan langsung dari karyawan, pengguna, dan lowongan di Indeed dalam kurun 36 bulan terakhir.

Apakah PT ANTAM termasuk BUMN?

ANTAM, anggota dari MIND ID (Mining Industry Indonesia), BUMN Holding Industri Pertambangan merupakan perusahaan pertambangan yang terdiversifikasi dan terintegrasi secara vertikal yang berorientasi ekspor.

PT ANTAM bergerak di bidang apa?

PT. Aneka Tambang Tbk (ANTM) bergerak dalam bidang pertambangan simpanan alam, manufaktur, perdagangan, transportasi dan jasa terkait lainnya. Perusahaan mulai beroperasi secara komersial pada 5 Juli 1968.