Cara memasak santan kara agar tidak pecah

Cara memasak santan kara agar tidak pecah
Ilustrasi gulai. ©iStock

Merdeka.com - Santan banyak digunakan untuk olahan masakan nusantara, contohnya mulai dari sayur lodeh hingga gulai. Santan telah melekat dalam kuliner Indonesia yang berasal dari berbagai daerah.

Santan merupakan cairan berwarna putih susu yang berasal dari parutan daging kelapa tua yang dibasahi, lalu diperas dan disaring. Santan membuat masakan jadi lebih gurih. Mendapatkan santan bukan perkara mudah. Kelapa terlebih dahulu dikupas, dipecahkan batoknya, diambil daging buah, diparut, dan diperas.

Walau begitu, santan sangat baik untuk membuat masakan jadi lebih gurih. Namun, banyak hal yang harus diperhatikan, agar santan tidak menjadi pecah saat dimasak. Padahal, hal seperti ini bisa kita hindari jika kita memperhatikan cara memasak yang benar.

Berikut ini kami telah rangkum 5 cara memasak santan agar tidak pecah saat dimasak.

2 dari 5 halaman

1. Masak dengan Api Kecil

Cara memasak santan agar tidak pecah yang pertama adalah dengan memasak dengan api kecil. Saat memasak dengan santan, sebaiknya panaskan dengan api kecil. Suhu terlalu tinggi akan membuatnya mudah pecah dan sulit tercampur dengan bahan lainnya.

Pada masakan berkuah, masukkan santan pada tahap terakhir. Dalam kondisi ini, semua bahan masakan sudah hampir matang dan jadikan santan sebagai sentuhan terakhir. Masukkan santan, aduk hingga mendidih, lalu matikan api.

3 dari 5 halaman

2. Terus Diaduk

Cara memasak santan agar tidak pecah berikutnya adalah dengan terus diaduk saat dimasak. Agar santan tidak pecah, jangan tinggalkan masakan begitu saja. Usahakan untuk terus mengaduk agar santan tetap solid.

Cara memasak santan kara agar tidak pecah
©2014 Merdeka.com/Shutterstock/Africa Studio

Aduk seperti mengaduk masakan biasa atau aduk dari tengah ke arah luar. Cara ini diambil karena umumnya bagian tengah panci lebih panas daripada bagian tepi.

4 dari 5 halaman

3. Jauhkan dari Bahan Pangan Mengandung Asam

Cara memasak santan agar tidak pecah yang berikutnya adalah dengan menjauhkan santan dari bahan pangan yang mengandung asam. Santan merupakan bahan pangan yang sensitif terhadap asam. Saat santan bertemu asam, santan akan mudah pecah.

4. Gunakan Kemasan Santan

Saat ini, memang kita telah lebih mudah memperoleh santan dengan hanya membeli santan kemasan siap pakai. Santan makin mudah ditemukan karena kini tersedia dalam bentuk kemasan.
Penggunaan santan dalam kemasan juga minim risiko pecah atau menggumpal.

5 dari 5 halaman

5. Tambahkan Tepung Beras

Cara memasak santan agar tidak pecah berikutnya adalah Anda dapat mencoba untuk mencampurnya dengan tepung beras.

Jika khawatir santan akan pecah ketika dimasak, tidak ada salahnya mencoba tips yang satu ini. Sebelum santan dimasukkan ke dalam masakan, campur santan dengan sedikit tepung beras.

Aduk hingga merata dan larut sempurna. Adanya tambahan tepung beras mampu menyatukan santan dengan kuah masakan. Campuran sedikit tepung beras tidak akan mengubah rasa masakan, asal tidak berlebihan.

[raf]

5 Cara memasak santan agar tidak pecah dan menggumpal

Brilio.net - Membuat beragam jenis kreasi masakan itu sangat menyenangkan. Terutama buat kamu yang memang suka dengan masakan khas Nusantara. Salah satu yang jadi favorit adalah masakan dengan cita rasa gurih yang terbuat dari campuran santan. Hidangan santan pun melekat dan hadir di berbagai daerah.

Santan adalah cairan berwarna bening hingga putih susu. Santan terbuat perasan kelapa parut yang dibahasi air. Mengonsumsi santan secara tidak berlebihan dapat bermanfaat bagi tubuh. Jenis santan murni misalnya yang justru baik untuk kulit, kaya akan vitamin, dan lain sebagainya.

Walau begitu, memasak santan supaya menghasilkan cita rasa yang diinginkan butuh beberapa trik khusus. Agar santan tidak pecah, menggumpal, dan membuat rasa makanan jadi tidak sedap, kamu perlu memperhatikan cara memasak yang benar.

Penasaran bagaimana cara memasak santan supaya bisa menyatu dengan bahan lain? Yuk simak trik mudah yang sudah brilio.netlansir dari merdeka.com, Senin (1/6) berikut ini.

1. Menggunakan api kecil.

5 Cara memasak santan agar tidak pecah dan menggumpal

foto: freepik.com

Masukkan santan pada saat tahap terakhir memasak. Tunggu sampai bahan lain terlihat sudah hampir matang. Tuang santan, masak dengan api kecil, lalu aduk sampai masakan mendidih. Memasak santan dengan suhu terlalu panas akan membuat santan mudah pecah dan sulit tercampur.

2. Terus diaduk.

5 Cara memasak santan agar tidak pecah dan menggumpal

foto: freepik.com

Setelah menuang santan ke masakan, aduk terus secara perlahan. Santan akan tetap solid dan tercampur dengan bahan masakan secara sempurna. Teknik aduknya sama seperti mengaduk masakan pada umumnya.

3. Santan kemasan.

5 Cara memasak santan agar tidak pecah dan menggumpal

foto: freepik.com

Santan bisa dibuat sendiri secara manual dari parutan daging kelapa atau bahan lain. Cairan warna putih ini juga bisa kamu dapatkan dari produk kemasan yang telah dijual bebas di pasaran. Santan dalam kemasan dipercaya lebih minim risiko menggumpal dan pecah saat dimasak.

4. Tambahkan tepung beras.

5 Cara memasak santan agar tidak pecah dan menggumpal

foto: freepik.com

Sebelum dituang, coba campur santan dengan sedikit tepung beras terlebih dulu. Sedikit tepung beras tidak akan membuat rasa santan berubah. Kemudian aduk santan bersama bahan lain perlahan di atas api kecil. Masak hingga mendidih dan santan tercampur sempurna.

5. Pisahkan dari bahan mengandung asam.

5 Cara memasak santan agar tidak pecah dan menggumpal

foto: freepik.com

Santan sensitif terhadap asam. Santan bisa pecah ketika bertemu dengan bahan makanan mengandung asam. Oleh karena itu jauhkan atau pisahkan santan dari bahan makanan asam.

(brl/lut)

Bagaimana caranya agar santan tidak pecah?

Nah, untuk menghindari kemungkinan santan pecah saat dimasak, Moms dapat mengikuti beberapa tips memasak santan anti gagal berikut ini!.
Masak dengan api kecil. ... .
2. Aduk secara konstan. ... .
Masukkan santan encer terlebih dulu. ... .
4. Tambahkan tepung beras. ... .
Pakai santan instan saja..

Bagaimana cara merebus santan supaya tetap menyatu dan tidak pecah?

5 Cara Memasak Santan Agar Tidak Pecah Saat Dimasak, Simak Langkahnya.
Masak dengan Api Kecil. Cara memasak santan agar tidak pecah yang pertama adalah dengan memasak dengan api kecil. ... .
2. Terus Diaduk. ... .
3. Jauhkan dari Bahan Pangan Mengandung Asam. ... .
Tambahkan Tepung Beras..

Kapan memasukkan santan?

Pastikan untuk masukkan santannya ketika airnya sudah mendidih.

Berapa lama Rebus santan?

Dimasak kurang dari 3 menit Cara tepat adalah memasak santan kurang dari 3 menit atau jangan terlalu lama dalam suhu panas.