Cara membuat kacang bawang yang belum dikupas

IG:@sukmawati_rs

Camilan kacang goreng ini paling sering kita jumpai. Kacang goreng renyah bercitarasa khas bawang putih. Kacang ini semakin nikmat dengan irisan bawang putih krispi yang berlimpah.

Cara membuat kacang bawang yang belum dikupas
Atsarina Luthfiyyah (Senior Editor)

Memiliki pengalaman pendidikan di bidang Tata Boga dan Jurnalistik. Hobi menulis, traveling dan memasak. S2 Universitas Gadjah Mada Ilmu Komunikasi
Hubungi Kami di [email protected]

Langkah Versi RasaBunda

1

Sudah

Dalam panci, masukkan santan, bawang putih halus, gula, dan garam. Aduk rata dan masak hingga mendidih. Matikan api.

2

Sudah

Masukkan kacang tanah ke dalam panci. Aduk rata dan biarkan sesaat hingga santan meresap. Tiriskan.

3

Sudah

Panaskan banyak minyak.

4

Sudah

Goreng irisan bawang putih hingga matang berwarna kekuningan. Angkat dan tiriskan. Sisihkan.

5

Sudah

Goreng kacang dengan api sedang hingga warnanya berubah jadi keemasan. Angkat dan tiriskan.

6

Sudah

Campur kacang goreng dengan bawang putih goreng. Aduk rata.

7

Sudah

Siap disajikan atau simpan ke dalam toples saat sudah dingin.

8

Sudah

TIPS

1. Gunakan api cenderung kecil agar kacang matang merata dan tidak cepat gosong.

2. Segera angkat kacang setelah warnanya mulai berubah jadi kekuningan karena proses pemasakan masih berlanjut setelah diangkat. Jika diangkat setelah berwarna kecoklatan maka kacang akan gosong dan pahit.

3. Simpan kacang bawang dalam toples kedap udara, seperti Alibambah Toples Kaca (Lihat di Lazada DISKON). Dengan adanya karet pada tutup toples, udara dijamin tidak akan masuk dan kacang bawang tetpa renyah saat disantap.

Sedang mencari resep kacang bawang renyah, gurih dan mudah? Kamu berada ditempat yang tepat.

Kacang bawang merupakan salah satu camilan yang wajib ada selain nastar, kastangel dan sagu keju saat hari besar seperti lebaran. Jadi tidak bisa dipungkiri jika banyak sekali yang mencari resep kacang bawang menjelang lebaran.

Cara membuat kacang bawang tidak sulit kok, selain itu bahan yang diperlukan juga tidak banyak. Jadi, jika memiliki banyak waktu, lebih baik membuat sendiri dirumah daripada harus membelinya.

Nah seperti judulnya, berikut ini resep kacang bawang renyah, gurih dan tentu saja mudah. Simak yuk!

Resep Kacang Bawang Renyah, Gurih dan Mudah

Cara membuat kacang bawang yang belum dikupas

Membuat kacang bawang tidak memerlukan keahlian khusus, selain itu, baik bahan dan alat bisa ditemukan didapur. Berikut ini langkah-langkah membuat kacang bawang.

Tipe: Camilan

Masakan: Khas Indonesia

Jumlah Yang Dihasilkan Resep: 1 Toples

Waktu persiapan: 2J

Waktu Memasak: 15M

Total Waktu: 2J15M

Bahan Resep:

  • 500 gr kacang tanah yang sudah dikupas.
  • 5 siung bawang putih (iris tipis).
  • 500 ml santan kelapa.
  • 5 Siung bawang putih (haluskan.
  • 1 Sendok Teh Garam.

Petunjuk Resep:

Langkah 1, merebus: Siapkan panci, masukkan santan, bawang putih halus, dan garam. Aduk rata, kemudian masak hingga mendidih, lalu matikan api.

Langkah, rendam kacang tanah: Setelah api dimatikan, masukkan kacang tanah kedalam panci, aduk hingga rata dan diamkan selama 2 jam. Angkat lalu tiriskan.

Langkah 3, goreng irisan bawang putih: Goreng irisan bawang putih hingga kekuningan atau matang. Angkat, tiriskan lalu sisihkan.

Langkah 4, goreng kacang bawang: Goreng kacang menggunakan api sedang hingga warnanya berubah keemasan. Angkat dan tiriskan.

Langkah 5, campurkan kacang dengan bawang: Setelah semuanya matang, campurkan kacang goreng dengan bawang putih goreng, aduk rata. Dan siap disajikan atau disimpan dalam toples.

Tips membuat kacang bawang tetap gurih dan renyah

  1. Masukkan kacang bawang dalam toples yang rapat dan simpan ditempat yang kering dan tertutup.
  2. Sebelum membuat kacang bawang jangan lupa untuk memilih kacang dengan kualiatas baik, agar kacang bawang tidak mudah tengik atau berbau tidak sedap.

Itulah resep dan cara membuat kacang bawang renyah, gurih dan mudah, lengkap dengan langkah-langkahnya. Tidak sulit bukan? Bikin sekarang yuk!

Ikuti berita dan info menarik lainnya dari Piknikdong di Google News!

Berapa lama merendam kacang tanah?

Benih/biji Kacang Tanah perlu direndam air hangat (suhu 40-45 C) selama 10 menit.

Bagaimana cara mengupas kulit kacang tanah?

Panaskan air hingga mendidih. Setelah mendidih matikan kompor,masukkan kacang tanah diamkan selama 30 menit,tutup panci. Setelah itu taruh kacang tanah sedikit di tempat ulekan batu. Gesek gesek kacang bisa menggunakan tangan ataupun saringan.

Berapa lama kacang direndam?

Biarkan kacang terendam selama kira-kira 30 menit sebelum Anda merebusnya. Jika Anda tidak bisa mendapatkan kacang segar, beli kacang mentah kering sebagai alternatif yang bagus. Kacang kering harus direndam dalam waktu yang lebih lama sebelum direbus. Anda harus merendamnya selama minimal 8 jam atau semalam.

Kenapa kacang tidak renyah?

Penggunaan api yang terlalu besar dapat membuat kacang mudah gosong dan pahit. Selain itu, jika minyaknya tidak panas kacang pun jadi kurang garing dan tidak renyah.