Apakah daun kelor Bisa Mengobati mata minus

    • Home

    • Tips

    4 Khasiat Daun Kelor untuk Kesehatan Mata dan Cara Mengolahnya

    Jumat, 19 Maret 2021 | 10:30 WIB

    Oleh :

      Rizal Maulana

    Share :

    • Apakah daun kelor Bisa Mengobati mata minus

      1. Kaya Akan Antioksidan

      Apakah daun kelor Bisa Mengobati mata minus

      Meskipun kecil, nyatanya daun kelor memiliki kandungan antioksidan yang tinggi. Kandungan antioksidan inilah yang dapat membantu tubuh mencegah berbagai penyakit kronis yang dapat membahayakan. Pasalnya, kandungan antioksidan ini bisa melindungi tubuh dari radikal bebas yang tinggi.

      Radikal bebas yang tinggi sendiri bisa meningkatkan risiko terhadap berbagai penyakit seperti diabetes melitus tipe 2, hingga penyakit jantung. Untuk itu, tidak ada salahnya jika daun kelor dijadikan lalapan untuk mendapatkan manfaatnya yang satu ini.

      2. Mengatasi Infeksi Bakteri

      Apakah daun kelor Bisa Mengobati mata minus

      Manfaat dari daun kelor selanjutnya adalah bisa mengatasi infeksi. Bakteri yang masuk ke dalam tubuh, bisa mengganggu kesehatan tubuh. Bahkan tidak jarang mendatangkan berbagai penyakit membahayakan bagi tubuh. Seperti yang sudah disinggung di atas, bahwasanya daun kelor juga dipercaya sebagai tanaman yang mengandung senyawa antimikroba.

      Apakah daun kelor Bisa Mengobati mata minus

      Mengkonsumsi ekstrak daun kelor dipercaya dapat membantu meredakan infeksi yang terjadi akibat bakteri. Selain itu, kandungan antimikroba yang terdapat di dalamnya juga bisa membantu memusnahkan bakteri, terutama bakteri berjenis gram positif.

      3. Baik untuk Anak yang Malnutrisi

      Apakah daun kelor Bisa Mengobati mata minus

      Manfaat daun kelor yang sudah banyak diketahui masyarakat adalah kemampuannya yang dapat membantu meningkatkan berat badan pada anak-anak yang malnutrisi. Untuk mendapatkan manfaat ini, orangtua bisa menambahkan bubuk kelor pada makanan anak selama dua bulan secara teratur.

      Meskipun begitu, jangan sering-sering memberikan olahan daun ini pada anak. Orangtua harus memperhatikan efek samping yang akan terjadi di kemudian hari. Untuk itu, tidak ada salahnya jika orangtua mendiskusikannya terlebih dulu kepada dokter.

      4. Membantu Mengatasi Kanker

      Apakah daun kelor Bisa Mengobati mata minus

      Siapa sangka jika si kecil ini ternyata memiliki kemampuan untuk memperlambat pertumbuhan kanker. Seperti yang kita ketahui, kanker merupakan salah satu penyakit membahayakan yang masih diteliti obat untuk mengatasinya. Penyakit ini juga menyerang berbagai kalangan. Mulai dari anak-anak, remaja, dewasa, hingga lansia pun bisa terkena kanker.

      Manfaat daun kelor yang ditawarkan dalam hal ini adalah kemampuannya yang bisa memperlambat pertumbuhan sel kanker. Sehingga tidak heran lagi jika daun kelor berguna untuk membantu pengobatan kemoterapi lebih efektif. 

      5. Mengatasi Penglihatan

      Apakah daun kelor Bisa Mengobati mata minus

      Manfaat dari daun kelor yang terakhir adalah untuk penglihatan. Daun berwarna hijau ini memiliki kemampuan untuk mengatasi berbagai penyakit yang terkait dengan kesehatan mata. Mungkin bagi sebagian orang akan terasa asing dengan manfaat daun kelor yang ini. Karena banyak masyarakat yang hanya menganggap jika kelor berguna untuk membantu meningkatkan nafsu makan anak saja.

      Padahal, sebuah penelitian telah membuktikan bahwa ternyata daun kelor dapat membantu menyehatkan mata. Tidak hanya menyehatkan mata, nyatanya daun kelor juga bisa mencegah pelebaran pembuluh retina, penebalan membran kapiler, dan menghambat kerusakan pada retina.

      Apakah daun kelor Bisa Mengobati mata minus

      Itulah kelima manfaat daun kelor yang harus kamu ketahui. Dengan berbagai manfaat untuk kesehatan tersebut, jangan ragu untuk mulai mengkonsumsi daun kelor secara rutin. Kamu bisa menambahkan daun kelor pada menu makanan sehari-hari kamu agar manfaatnya bisa kamu rasakan. 

      Apakah daun kelor bisa mengurangi minus?

      Kandungan di dalam daun kelor bisa membantu mempertajam penglihatan bagi penderita mata minus dan rabun senja. Jika dikonsumsi secara teratur, penglihatan akan menjadi lebih baik dan jernih. Selain itu, daun kelor juga bisa mencegah penyakit mata berkat tingginya kandungan vitamin A di dalamnya.

      Apakah daun kelor aman untuk mata?

      Selain konsumsi makanan bernutrisi, ekstrak daun kelor juga bisa Anda manfaatkan untuk menjaga kesehatan mata. Manfaat ini berasal dari aneka nutrisi yang ada di dalamnya dan diketahui baik untuk mata, seperti vitamin A, vitamin C, serta antioksidan, seperti flavonoid, fenol, dan lutein.

      Daun apa yang bisa mengobati mata minus?

      Daun sirih yang mempunyai sangat banyak manfaat untuk menghindar serta menyembuhkan penyakit diakui dapat menyembuhkan mata minus. Daun Sirih memiiki kandungan minyak astiri, yakni kadinen, kavikol, sineol, eugenol, serta karvakol.

      Apa efek samping dari daun kelor?

      Efek samping daun kelor berikutnya yaitu dapat menyebabkan diare. Hal ini terjadi apabila pemakaian daun kelor tidak sesuai dosis. Sifat pencahar yang dimiliki oleh daun kelor, bisa memicu berbagai gangguan atau masalah perut. Salah satu di antaranya yakni diare.