Titik yang terletak di bidang diagonal ACGE pada prisma segiempat ABCD.EFGH adalah

 

BAB VIIPRISMA

1. Pengertian Prisma

Perhatikan kubus ABCD. EFGH, Oleh bidang diagonal ACGE, kubus tersebut terbagi menjadi dua bagian, ialah benda ABC.EFG dan ACD.EGH,yang masing masibg dinamakan prisma. H G E F D C A B H G G E E F D C C A A B

Definisi Prisma :

Prisma adalah benda yang dibatasi oleh bidang yang sejajar dan baberapa bidang lain yang potong memotong menurut garis garis yang sejajar.Pada prisma ABC.EFG, dua bidang yang sejajar itu disebut

bidang alas

 (daerah segitiga ABC) dan

bidang atas

 EFG ( daerah segitiga EFG).Bidang-bidang batas lainnya disebut

 sisi tegak 

. Sisi-sisi bidang alas disebut rusuk alas, sisi-sisi bidang atas disebut

rusuk atas

. Sedangkan rusuk-rusuk lainnya disebut

rusuk tegak 

.Jika suatu prisma beralaskan suatu segi n, maka prisma itu disebut prisma segi n. Karena itu kita sebut prisma segitiga, prisma segiempat, prisma segi lima dan seterusnya. Dalam  prisma segi n, maka ke-n buah sesi-sisi tegaknya membentuk selubung dan disebut

 selubung prisma

atau

 selimut prisma

. Pada prima, garis yang menghubungkan dua titik sudut, masing masing titik sudut bidangatas dan titik sudut bidang alas, yang tidak terletak pada sisi tegak disebut diagonal.

Titik yang terletak di bidang diagonal ACGE pada prisma segiempat ABCD.EFGH adalah

 

Bidang yang melalui sebuah diagonal bidang alas dan rusuk tegak yang memotongnya disebut bidang diagonal.Suatu prisma disebut prisma tegak, jika rusuk tegaknya tegaklurus bidang alas. Jika tidak demikian maka prisma itu disebut prisma miring. Atau prisma condong atau p

risma

 saja.Suatu prisma disebut prisma beraturan, jika memenuhi du syarat yairtu :-Prisma itu tega-Bidang alasnya segi n beraturan.Selanjutnya nama prisma bergantung pada bentuk bidang alas dan sikap tegaklurus terhadap bidang alas.2. Parallel Epipedum H G E F D C A BGambar 7.2Definisi Parallel EpipedumAdalah Prisma yang bidang alasnya  berbentuk jajargenjang.Sifat-sifat parallel Epipedum :a.Semua sisi-sisi berbentuk jajar-genjang b.Sisi-sisi yang berhadapan sejajar dan kongruen.c.Rusuk-rusuknya ada tiga kelompok, rusuk-rusuk dalam kelompok searah dan sama panjang. Pada setiap titik sudut bertemu tiga risuk, yang masing masing merupakan satu rusuk dari tiap kelompok.d.Setiap sisi dapat dianggap sebagai alas.e.Setiap pasang diagonal ruang saling membagi dua sama panjang.f.Keempat diagonal ruang melalui satu titik.Catatan.:Rusuk rusuk suatu parallel epipedum yang bertemu pada suatu titik sudut disebut rusukrusuk utama.Macam-macam Parallel Epipedum :

Titik yang terletak di bidang diagonal ACGE pada prisma segiempat ABCD.EFGH adalah

 

a.Parallel epipedum yang rusuk-rusuk tegaknya tegaklurus bidang alas disebut  parallel epipedum tegak. b.Parallel epipedum tegak yang alasnya persegi panjang disebut parallel epipedum siku-siku atau balok (Cuboit)c.Balok yang semua rusuknya sama panjang disebut kubus.d.Parallel epipedum yang semua rusuknya sama panjang disebut rhomboeder (rhombus artinya belah ketupat). Jadi rhomoeder adalah benda yang dibatasi oleh enam belahketupat yang kongruen.e.Rhomboeder yang sudut alasnya siku-siku, dan rusuk tegaknya tegaklurus bidang alasadalah kubus. Jadi kubus boleh disebut parallel epipedumsiku-siku sama rusuk.Gambar 7.33.Prisma Terpancung. D E F A C BGambar 7.4.Prisma Terpancung adalah :Prisma yang bidang aals dan bidang atasnya tidak sejajar.Parallel epipedumPar. Ep tegak Par.ep. siku-sikuPar. Ep. Sama rusuk Par.Ep. siku-siku sama rusuk 

Titik yang terletak di bidang diagonal ACGE pada prisma segiempat ABCD.EFGH adalah
Titik yang terletak di bidang diagonal ACGE pada prisma segiempat ABCD.EFGH adalah