Berapa jumlah kolom dan baris pada Microsoft Excel 2010?

Mulai versi excel 2007 dengan extensi standart .xlsx, jumlah baris dalam 1 lembar sheet microsoft excel adalah 1.048.576 dan 16.384 kolom.

Jumlah Cell di excell ada berapa?

Jawaban. Jumlah kolom dan baris maksimal yang dapat dicapai oleh Microsoft Excel 2010 adalah 16.384 kolom (A – XFD) dan 1.048.576 baris atau setara dengan 2^20. Sehingga sel total yang dapat dicapai oleh Microsoft Excel 2010 adalah 17.179.869.184 sel.

Berapa jumlah kolom dalam excel?

Jumlah Kolom dan Baris Pada Microsoft Excel 2007, 2010, 2013, 2016 dan Lainnya

Versi ExcelJumlah KolomJumlah BarisExcel 9525616.384Excel 9725665.356Excel 200025665.356Excel 2002/XP25665.356

Berapakah lembar kerja Microsoft Excel dalam satu sheet?

Berapa banyak lembar kerja yang ada di Ms Excel? Secara default, ada tiga lembar kerja yang otomatis tersedia di semua versi Ms Excel, walaupun begitu pengguna dapat membuat sebanyak mungkin yang ia inginkan namun dibatasi oleh memori komputer yang Anda miliki.

Microsoft Office Excel atau juga dikenal Microsoft Excel adalah aplikasi Spreadsheet (Pengolah Angka) yang di disribusikan oleh perusahaan ternama Microsoft Corporation. Mungkin para sobat sudah banyak yang menggunakan program ini, dan selama menggunakan program ini pula sobat bertanya-tanya berapa jumah baris dan kolom yang ada di dalamnya. Pada artikel kali ini saya akan berbagi tentang jumlah baris dan kolom yang ada pada Microsoft Excel dan bagaimana cara mencarinya.


Berapa jumlah kolom dan baris pada Microsoft Excel 2010?


Cara Mencari Baris dan Kolom Microsoft Excel

a. Baris

Untuk mengetahui berapa jumlah baris pada Microsoft Excel, Sobat bisa menekan Shortcut key  (CTRL + Tombol Tanda Panah ke Bawah) / Ctrl + ¯ ) pada keyboard.



Tampilan Microsoft Excel setelah kita tekan shortcut key Ctrl + ¯ )


Berapa jumlah kolom dan baris pada Microsoft Excel 2010?


b. Kolom

Untuk mengetahui jumlah kolom pada Microsoft Excel, Sobat bisa menggunakan shortcut key (CTRL + Tombol Panah ke Samping Kanan) /  ( Ctrl + ® ) pada keyboard.


Tampilan lembar kerja Microsoft Excel setelah kita kekan shortcut key ( Ctrl + ® )


Berapa jumlah kolom dan baris pada Microsoft Excel 2010?


Untuk lebih lengkapnya jumlah baris dan kolom pada Microsoft Excel pada masing-masing versinya adalah sebagai berikut :

IDKurir.web.id – Microsoft Excel adalah program lembar kerja spreadsheet atau pengolah angka yang dikembangkan oleh Microsoft untuk Windows, MacOS, Android, dan juga iOS . Aplikasi ini dapat digunakan sebagai alat perhitungan dengan menampilkan grafik, tabel pivot, dan bahasa pemrograman makro yang disebut Visual Basic for Applications.

Pada tahun 1982, Microsoft telah mengeluarkan salah satu program spreadsheet yang sangat populer dengan sistem CP/M yakni Multiplan. Namun mengingat bahwa saingannya Lotus 1-2-3 sering digunakan sebagai standar industri, akhirnya Microsoft mengeluarkan program baru yang disebut dengan Ms Excel.

Nah sejak saat itulah, nama Ms Excel melambung tinggi dan mulai digunakan sebagai standar program spreadsheet yang biasa digunakan oleh para profesional.

Tapi apakah Anda tahu bahwa sebelum Ms Excel terkenal seperti sekarang ini, Ms Excel telah mengalami banyak perbaikan. Mulai dari versi Excel 5 hinggal versi 2016, ada banyak perubahan yang terjadi pada Ms Excel, salah satunya adalah perubahan jumlah baris dan kolom.

  Cara Menghilangkan Garis Bawah Merah & Hijau di Ms Word dengan Mudah

Baca juga :

  • Cara Menghilangkan Garis Merah dan Hijau di Ms Word
  • Wallpaper Aldous HD

Nah berikut ini adalah daftar perubahan jumlah baris dan kolom pada microsoft excel yang harus Anda tahu!

Jumlah Baris dan Kolom Pada Semua Varian Ms Excel

Versi ExcelJumlah BarisJumlah KolomExcel 20161,048,57616,384Excel 20131,048,57616,384Excel 20101,048,57616,384Excel 20071,048,57616,384Excel 200365,536256Excel XP65,536256Excel 200065,536256Excel 9765,536256Excel 9516,284256Excel 516,284256

Demikian informasi seputar jumlah baris dan kolom di miscrosoft excel, semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk membagikannya ke teman-temanmu ya!

Berapa jumlah kolom dan baris pada excel 2010?

Berapakah jumlah kolom, baris, dan lembar kerja pada Microsoft Excel? Jumlah lembar kerja dalam buku kerja Microsoft excel terdiri atas 256 kolom dan 65536 baris.

Berapa jumlah kolom pada MS Excel Excel 2007?

Jumlah kolom yang tersedia di Excel 2007 adalah 16.384 yang dimulai dari kolom A hingga berakhir di kolom XFD, versi sebelumnya hanya 256 kolum, Baris dalam Excel 2007 sebanyak 1.048.576 yang dimulai dari baris 1 dan berakhir di baris 1.048.576, versi sebelumnya 65.536.